Dimana Segala Rasa Kan Terbias...

Wednesday, September 15, 2010

tahun 0 0

Hm
Selang beberapa bulan (hampir setahun) tidak menulis disini.
Jadi bertanya, apa selama itu hilang dari kehidupan?
Kehidupan yang sebenarnya.

Selama ini berkutat dengan pekerjaan.
Sampai berlabuh pada satu titik, saat ini.
.
.

Mulai melihat, membalik, merunut, mengurai.

tertumbuk pada satu kenyataan bahwa setahun belakangan adalah tahun yang sia-sia. Berani benar menyebutnya sia-sia? Ya, memang sia-sia. Setahun belakangan menjadi sosok yang tak dikenali sama sekali. Berubah menjadi orang kebanyakan. Apa itu yang dimau?

Perlahan dengan penuh keraguan menapak, mencoba membelok ke kanan, ke kiri, menoleh ke segala arah dan sesekali berhenti di tikungan yang keliru. Keinginan mencoba, meluap-luap, menguasai hati, menutup tiupan kalbu. Jalan berlanjut dengan wajah tawa dan hati yang tersandung-sandung. Menjadi asing.

Berkelanjutan tak tertahankan. Ingin berhenti dan membalik. Tapi tak tahu mana jalan balik teraman.

Titik ini, menjadikan dunia bersih. Mata terang. Hati penuh cahaya.

Passion.

Chase.

Happiness.

Life.

Living.

Joy.

Saat ini.


For what it's worth : it's never too late or, in my case, too early to be whoever you want to be. There's no time limit, stop whenever you want. You can change or stay the same, there are no rules to this thing. We can make the best or the worst of it. I hope you make the best of it. And I hope you see things that startle you. I hope you feel things you never felt before. I hope you meet people with different point of view. I hope you live a life you're proud of. If you find that you're not, I hope you have the strength to start all over again.

(Benjamin Button's letter to his daughter)

2 comments:

someone swears his true love to you said...

my dear, you're always free to decide the best way for your life, stop whenever you want, and assemble your energy to start something new, and the most important: just be yourself...

cruise said...

yes, sure, thanks :)